SPINDO memproduksi mechanical tubes dengan kualitas terbaik yang dapat diaplikasikan untuk bermacam macam kegunaan, seperti bahan furniture, struktur rangka bus, rangka sepeda, sparepart otomotif dan juga beberapa bagian kendaraan bermotor. Mechanical tubes SPINDO telah melewati serangkaian tahap pengecekan dan juga pengetesan agar dapat menghasilkan Mechanical Tubes dengan kualitas terbaik.